Langsung ke konten utama

10 permasalahan saat menginstall komputer

Hi.. Kali ini saya akan menjelaskan tentang 10 permasalahan saat menginstall komput

1. Tidak memperhatikan spesifikasi minimum pc

2. Tidak mengetahui tentang tipe processor.
Solusi: membaca buku tentang tipe processor

3. Kemungkinan kerusakan media instalasi. Gunakan media instalasi lain, misal DVD ROM atau USB Flash Disk. Gunakan ISO / Installer lain. Tukar versi installer windows ke 32 bit atau 64bit. Burn ISO dengan kecepatan yang lebih rendah

4. Ketika berhenti dan error, lalu kembali ke menu “Install Now”. coba langsung diulang lagi.(jangan ditutup atau reboot/restart)

5. Kemungkinan harddisk rusak atau bad sector

6. Pastikan partisi di set Primary, active, dan diformat tipe NTFS

7. Gunakan live CD/DVD/USB tools partisi seperti GParted, EaseUS , atau Minitool Partition untuk mem-format partisi yang akan dijadikan tempat instalasi windows. Bisa juga pakai diskpart bawan windows, jalankan melalui command prompt.

8. Jika BIOS di mode UEFI, pastikan partisi HDD bertipe GPT. Sebaliknya jika bertipe MBR, pastikan di tipe LEGACY. Pada mode UEFI, ISO harus mendukung boot melalui UEFI (tandanya ada folder EFI dalam CD/ISO instalasi)

9Pada saat menu instalasi sampai pada memilih partisi, pilih delete partisi yang akan dijadikan drive windows (umumnya C: atau bernama SYSTEM, bisa juga lain), lalu format. Warning! jangan salah pilih karena data akan hilang.

10Siapkan software atau aplikasi untuk komputer dan laptop yang paling penting dan sering digunakan, karena setelan windows aslinya hanya menyediakan program yang terbatas. Download Kumpulan Software Gratis disini.
Solusi: menyiapkan terlabih dahulu karena itu yang paling penting

Terimakasih
Semoga bermanfaat dan jangan lupa difollow ya


Komentar

  1. Blog anda sudah bagus, tetapi warna font yang anda gunakan menyulitkan pembaca untuk membacanya.


    Sekian. Terimakasih...

    BalasHapus
  2. Pada poin 6 apa singkatan dari NTFS???

    BalasHapus
    Balasan
    1. NTFS itu singkatan dari New Technology File System

      Hapus
  3. Singkatan dari NTFS itu dalam bahasa inggris atau bahasa indonesia

    BalasHapus
    Balasan
    1. NTFS itu singkatan dari bahasa inggris (New Technology File System) yang berarti Sistem File Teknologi Baru

      Hapus
  4. Pada poin 1, bisa lebih di perjelas? Bagaimana kita bisa tahu seberapa kecil minimum yang dimiliki pc?

    BalasHapus
    Balasan
    1. Bisa dilihat dari brand intel dipc biasanya terdapat spek pc atau bisa dilihat dari jenis ram,harddisk dan lain sebagainya.

      Hapus
  5. Pada poin 5, kerusakan bad sector itu terjadi karena apa? Lalu apa hubungannya dengan instalasi komputer? Bisa lebih di perjelas?? Tolong penjelasannya

    BalasHapus
  6. 2. Tidak mengetahui tentang tipe processor.
    Solusi: membaca buku tentang tipe processor
    ini adalah permasalahan dalam perakitan komputer bukan dalam penginstalan kompputer

    BalasHapus
  7. Mengapa intal bubut tampilan layar reboot

    BalasHapus
  8. Blog ini sangat sangat membantu, bagus,dan bahasanya mudah dimengerti
    Dan tolong secepatnya update lagi udah gak sabar liat blog kakak

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

JOBSHEET (merakit personal komputer)

Assalamualaikum wr.wb Kali ini saya akan menjelaskanntentang cara merakit computer Merakit Personal Komputer JOB SHEET 1 Alat dan bahan : 1)    Komputer PC 1 unit lengkap dengan multi media 2)        Buku manual reference untuk komponen PC yang sesuai 3)        Tools set Kesehatan dan Keselamatan Kerja 1)        Gunakan peralatan sesuai dengan fungsinya. 2)        Bekerjalah sesuai dengan cara kerja atau petunjuk yang telah ditentukan. Langkah Kerja 1)        Siapkan alat dan bahan yang digunakan dalam percobaan ini. 2)        Bukalah penutup casing pada CPU 3)        Amati semua komponen yang ada. 4)        Catatlah semua komponen yang ada pada CPU dan di luar CPU...

Cara menginstall windows 10

Assalamamualaikum wr.wb๐Ÿ˜๐Ÿ˜… Hai teman teman๐Ÿ˜ Blog Kali ini saya akan memberikan cara menginstall Windows 10 Panduan Cara Menginstall Windows 10 Sebelum menginstall sistem operasi windows 10, ada beberapa hal yang perlu anda perhatikan, diantaranya sebagai berikut : Siapkan DVD installer windows 10 nya terlebih dahulu yah, karena tutorial kali ini menggunakan DVD untuk media instalasinya. Kalau tidak punya DVD installernya, anda bisa menggunakan flashdisk sebagai media instalasi. Agar booting pertama kali dari DVD, silakan setting terlebih dahulu boot device priority pada menu buos. Jika yang diinstall laptop, colokkan charger segera, jangan sampai batrei habis waktu melakukan instalasi. Seperti biasa, siapkan beberapa camilan atau bisa juga sambil dengerin musik, karena proses instalasi windows 10 cukup lama. Proses instalasinya kurang lebih setengah jam dan setengah jam itu sangat lama bagi saya, hehehe nginstallnya nyantai saja sambil nyemil. 1. Cara Settin...

Menerapkan sumber daya berbagi pakai pada jaringan komputer

Erbagi Pakai Sumber Daya (Sharing Printer) Apabila anda memasang suatu periperal (device) pada suatu jaringan. Maka periperal (device) tersebut dapat dipergunakan secara bersama-sama oleh anggota (user) dalam jaringan tersebut. Untuk dapat menggunakan secara bersama-sama, terlebih dahulu dikonfigurasikan salah satu periperal tersebut, dalam hal ini periperal tersebut adalah printer. - Instalasi Printer Lokal Instalasi dengan cara ini adalah menghubungkan printer (printer device) dengan printer port pada komputer server, misalnya LPT1 port USB. Cara yang digunakan untuk instalasi printer okal adalah sebagai berikut. - Klik tombol start kemudian pilih printer dan dilayar akan terlihat jendela printers - Klik pilihan add printer dan di layar akan terlihat jendela add printer - Klik next untuk melanjutkannya. - Tentukan pilihan local printer untuk menginstall printer di komputer utama. - Klik next untuk melanjutkannya. - Dilayar akan terlihat alamat select a printer port d...